Selasa, 24 Januari 2017

Praktek Pengembangan Bisnis (Membuat Puding Oreo)

Dalam tugas praktek mata kuliah Pengembangan Bisnis ini kami menjual produk puding yang dibuat menggunakan bahan dasar biskuit Oreo.  Resep puding Oreo Bahan : 1 pack biskuit Oreo 1 bungkus agar-agar Keju Air Gula pasir Cara membuat : Pisahkan lapisan pada biskuit oreo (bagian hitam dan putih) Blender bagian hitam dan putih secara terpisah hingga halus Siapkan panci dan didihkan lapisan berwarna putih maupun hitam (secara...

Sedikit Cuap-Cuap Admin Blog

Blog ini adalah blog yang dibuat untuk memenuhi tugas dari mata kuliah Pengembangan Bisnis. Blog ini dikelola oleh 3 orang mahasiswi jurusan Teknik Informatika yaitu Mega Luciana, Ayu Ningtias dan Tiara Shanie AS. Mata kuliah Pengembangan Bisnis berjumlah 2 sks, dimana mata kuliah ini lebih menekankan ke praktek. Kita diajarkan bagaimana untuk memulai bisnis dengan baik. Disini kami (Mega, Ayu, Tiara) merupakan anggota satu tim. ...

Business Model Canvas

Bisnis Model Canvas adalah model bisnis yg terdiri dari 9 blok area aktivitas bisnis, yang memiliki tujuan memetakan strategi untuk membangun bisnis yang kuat, bisa memenangkan persaingan dan sukses dalam jangka panjang. Bisnis Model Canvas ini memiliki ciri khas dengan 9 blok model yang jika disatukan akan menjadi satu kesatuan bisnis: 1.        Customers Segment 2.       ...

Senin, 23 Januari 2017

Pengertian Pengembangan Bisnis Menurut Ahli

Istilah pengembangan usaha sering mengacu pada pengaturan dan mengelola hubungan strategis dan aliansi dengan yang lain, perusahaan pihak ketiga. Dalam hal ini perusahaan dapat memanfaatkan satu sama lain keahlian, teknologi atau kekayaan intelektual untuk memperluas kapasitas mereka dalam mengidentifikasi, meneliti, menganalisa dan membawa ke pasar bisnis baru dan produk baru, pengembangan bisnis berfokus pada implementasi dari rencana...